Samsung Galaxy Core
Samsung Galaxy Core [Sumber: hi-tech.mail.ru]

Samsung Galaxy Core, Hp Dual SIM Dengan Adroid Jelly Bean

TeknoFlas.com Bukan Hanya Galaxy S4 saja yang gencar di promosikan, akan tetapi ternyata pihak pabrikan asal korea ini juga tengah mempersiapkan smartphone dengan konsep dual SIM dengan harga yang lebih miring jika di bandingkan dengan harga galaxy s4 yakni Samsung galaxy Core dengan nomor seri produksi GT-I8262, dimana seperti di kutip dari GSM Arena Jumat (26/4/2013) perangkat ini muncul sebelum diperkenalkan secara resmi pada pertengahan Mei 2013 mendatang di Rusia dan China.

Samsung Galaxy Core
Samsung Galaxy Core [sumber: hi-tech.mail.ru]

Sedikit bocoran mengenai spesifikasi Samsung Galaxy Core GT-I8262 seperti yang di beritakan oleh GAM arena maka smartpone ini akan di luncurkan dengan jaringan dual-SIM selain itu ukuran layar yang dipakai adalah 4,3 inchi yang beresolusi WVGA.

Untuk Urusan jeroanya, Samsung Galaxy Core Akan menggunakan prosesor dual-core 1.2GHz yang akan di topang dengan Ram sebesar 768MB Untuk penyimpanan internal ponsel ini akan di bekali dengan 8GB memory dan juga bisa di tambahkan dengan slot microSD up to 32GB.

Tak ketinggalan juga adanya fasilitas kamera utama yang memakai sensor 5MP. Dan untuk konektifitas ponsel ini sudah akan di pasangkan dengan WiFi, Bluetooth 4.0 serta GPS. Dengan bobot ponsel yang hanya seberat 140 gram galaxy core akan memakai OS Android 4.1 Jelly Bean.

Harga Samsung Galaxy Core GT-8262 di inggris di bandrol dengan harga sekitar Rp4 juta-an. Memang saat ini Samsung terus melakukan inovasi produk yang cukup bervareatif, tidak hanya ponsel kelas atas, tapi juga menyedikan ponsel kelas menengah dan kebawah, kita tunggu saja kehadiran galaxy core ini di indonesia,

Baca Juga  Harga Samsung Galaxy Core Terbaru Februari 2014

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *