Samsung Galaxi A8

Samsung Galaxy A8 Banderol Harga 6 Juta setelah Resmi Diluncurkan

Samsung Galaxi A8
Samsung Galaxi A8

Teknoflas.com – Samsung Galaxy A8 Banderol Harga 6 Juta setelah Resmi Diluncurkan. Perusahaan asal korea ini memang tidak henti-hentinya mengeluarkaN produk terbaiknya. Setelah suskses dengan produk-produk yang sebelumnya kini Samsung akan meluncurkan smartphone terbarunya yaitu Samsung Galaxi A8.Meskipun kabarnya baru akan dirilis pada Quartal ketiga tahun 2015, namun kehadiran Samsung Galaxy A8 ini sudah semakin nyata dengan adanya bocoran-bocoran di dunia maya.Smartphone terbarunya ini akan dibanderol dengan kisaran harga 6 jutaan. Kabarnya smartphone penerus Galaxy A7 tersebut siap membawa layar Full HD berukuran 5.5 inci dengan teknologi pelindung Gorilla Glass 4 pada lapisan layar terluarnya. Sama seperti Galaxy A Series sebelumnya, ponsel ini juga menggunakan frame metal yang didesain sangat tipis sehingga terlihat lebih premium dan elegan.

Samsung Galaxy A8 memiliki ketebalan yang jauh lebih tipis dibandingkan dengan Galaxy A7 yang memiliki ketebalan 6.3 mm. Ketebalan dari Smartphone Galaxy A8 ini adalah 5.9 mm dengan balutan body metal berdimensi 158 x 76.8 x 5.9 mm, dan memiliki berat ringan sebesar 151 g.Selain itu Smartphone ini juga mengusung teknologi 4G LTE, dimana ponsel premium ini menyasar pada konsumen muda. Ini sesuai survei eMarketer 2015 yang menyebut, 69% anak muda lebih memilih ketinggalan menonton acara favorit mereka di TV daripada ketinggalan smartphone-nya.Disatu sisi yang sama yang mendukung bahwa ponsel ini tepat untuk para konsumen muda adaalah Samsung Galaxy A8 dibekali kamera belakang 16 MP, f1.9 dan kamera 5 MP di bagian depan dilengkapi fitur smart selfie function yang memenuhi kebuthan anak muda untuk terus ber-selfie. Kapasitas baterai yang dimilikinyapun 3.050 mAh yang bisa mendukung aktivitas selama 20 jam sehari, namun tetap tampil stylish dengan ultra slim metal unibody yang dimilikinya. Berikut ini adalah spesifikasi dari Samsung Galaxy A8

Harga Baru : US$500 atau Rp 6,5 jutaan
Dimensi : 158 x 76.8 x 5.9 mm / 151 g
Jenis Layar : Super AMOLED touchscreen, 16 Juta Warna
Ukuran Layar : 5.7 inches, 1080 x 1920 pixels (~386 ppi pixel density)
Pelindung Layar : Corning Gorilla Glass 4
Warna : Pearl White, Midnight Black, Champagne Gold
Fitur : Fingerprint sensor
Memory Internal : 16 GB
Memory Ekternal : microSD, up to 64 GB
Operating System : Android OS, v5.1 (Lollipop)
Ram : 2 GB
Chipset : Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615
Processor : Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.0 GHz Cortex-A53
Pengolahan Grafis : Adreno 405
Kapasitas Baterai : Non-removable Li-Ion 3050 mAh
Jenis Kartu : Sim Optional Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Kecepatan Internet : HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat6 300/50 Mbps
Wireless : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, WiFi Direct, hotspot
Transfer Data : NFC, Bluetooth v4.0, A2DP, microUSB v2.0
Navigasi : A-GPS, GLONASS/ Beidou
Kamera Belakang : 16 MP, 5312 x 2988 pixels, autofocus, LED flash
Fitur : Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
Perekam Video : 1080p@30fps
Kamera Depan : 5 MP, 1080p

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *